kontan.co.id
banner langganan top
| : WIB | INDIKATOR |
  • LQ45920,31   -15,20   -1.62%
  • EMAS1.347.000 0,15%
  • RD.SAHAM 0.05%
  • RD.CAMPURAN 0.03%
  • RD.PENDAPATAN TETAP 0.00%

Tekan China, Amerika jual tujuh sistem persenjataan canggih sekaligus ke Taiwan


Rabu, 16 September 2020 / 21:06 WIB
Tekan China, Amerika jual tujuh sistem persenjataan canggih sekaligus ke Taiwan


Sumber: Reuters | Editor: Tendi Mahadi

Di sisi lain, seorang pejabat senior AS mengutip ketegasan China di Selat Taiwan mengatakan tidak ada keseimbangan pada saat ini di kawasan tersebut. "Dan saya pikir itu berbahaya," katanya.

Ketertarikan Taiwan pada senjata dan peralatan AS bukanlah hal baru. Pulau ini memperkuat pertahanannya dalam menghadapi apa yang dilihatnya sebagai tindakan yang semakin mengancam oleh Beijing, seperti latihan angkatan udara dan angkatan laut China di dekat Taiwan.

Baca Juga: Perusahaan asal China bersiap ramaikan bursa Hong Kong

Pejabat senior AS lain mengatakan peningkatan belanja pertahanan Taiwan adalah langkah yang baik, tetapi harus berbuat lebih banyak.

"Taiwan, terus terang, perlu berbuat lebih banyak untuk memastikan bahwa mereka memiliki kemampuan untuk mencegah agresi China," kata pejabat tersebut.

Selanjutnya: Ingin kembangkan armada kapal nirawak, Angkatan Laut AS meminta anggaran segini


Tag


TERBARU

[X]
×