kontan.co.id
banner langganan top
| : WIB | INDIKATOR |
  • EMAS 1.541.000   21.000   1,38%
  • USD/IDR 15.880   50,00   0,31%
  • IDX 7.196   54,65   0,77%
  • KOMPAS100 1.104   9,46   0,86%
  • LQ45 877   10,80   1,25%
  • ISSI 221   0,74   0,34%
  • IDX30 449   6,10   1,38%
  • IDXHIDIV20 540   5,33   1,00%
  • IDX80 127   1,26   1,00%
  • IDXV30 135   0,57   0,43%
  • IDXQ30 149   1,56   1,06%

Tahun ini, surplus perdagangan China mengecil


Kamis, 28 Oktober 2010 / 09:46 WIB
Tahun ini, surplus perdagangan China mengecil
ILUSTRASI. RDPT Ekuitas pada Waskita Transjawa Toll Road


Reporter: Edy Can, Reuters | Editor: Edy Can

BEIJING. Surplus perdagangan China masih terus berlanjut. Kendati demikian nilainya semakin mengecil dibandingkan tahun lalu.

Menteri Perdagangan China Chen Deming mengatakan, surplus perdagangan China pada tahun ini diperkirakan mencapai US$ 180 miliar. Angka ini lebih rendah dibandingkan tahun lalu yang mencapai US$ 196 miliar.

Pemerintah China bertekad akan terus mendorong ekspor pada tahun mendatang. Dalam pertemuan dengan para eksportir dan pedagang di Guanzhou, Chen mengatakan pemerintah akan mempertahankan ekspor kendati menghilangkan sebagian stimulus. Untuk tahun depan, China memasang target pertumbuhan ekspor sebesar 10%.



TERBARU
Kontan Academy
Working with GenAI : Promising Use Cases HOW TO CHOOSE THE RIGHT INVESTMENT BANKER : A Sell-Side Perspective

[X]
×