kontan.co.id
banner langganan top
| : WIB | INDIKATOR |
  • EMAS 1.965.000   0   0,00%
  • USD/IDR 16.830   0,00   0,00%
  • IDX 6.438   38,22   0,60%
  • KOMPAS100 926   8,20   0,89%
  • LQ45 723   5,45   0,76%
  • ISSI 205   2,17   1,07%
  • IDX30 376   1,61   0,43%
  • IDXHIDIV20 454   0,42   0,09%
  • IDX80 105   1,01   0,98%
  • IDXV30 111   0,45   0,40%
  • IDXQ30 123   0,28   0,22%

Korban meninggal akibat corona melonjak, sekolah dan kampus di Italia diliburkan


Kamis, 05 Maret 2020 / 14:44 WIB
Korban meninggal akibat corona melonjak, sekolah dan kampus di Italia diliburkan
ILUSTRASI. Masyarakat mengenakan masker di Italia. Korban meninggal akibat corona melonjak, Italia liburkan sekolah dan kampus. REUTERS/Remo Casilli


Sumber: Reuters | Editor: Tendi Mahadi

Dekrit tersebut memerintahkan "penangguhan peristiwa dalam bentuk apa pun yang melibatkan kerumunan warga.

Aturan ini menyerukan penutupan bioskop dan teater dan memberitahu orang Italia untuk tidak berjabat tangan atau berpelukan, dan untuk menghindari kontak fisik langsung dengan semua orang.

Baca Juga: China terpapar corona, perusahaan teknologi AS bersiap hijrah ke Vietnam dan Thailand

Ia juga memerintahkan semua acara olahraga utama, termasuk pertandingan sepak bola Serie A untuk dimainkan di stadion kosong.

Namun penutupan sekolah menyebabkan kegembiraan di antara beberapa anak dan reaksi beragam dari orang tua. "Saya berharap keputusan ini karena saya takut wabah di sekolah," kata Massimiliano Del Ninno, ayah dari seorang siswa sekolah dasar Roma. 

"Bahkan jika kita berhadapan dengan kelompok umur yang tampaknya tidak beresiko, mereka bisa menjadi pembawa virus," katanya.

Baca Juga: Mampukan virus corona hidup lama di permukaan benda?



TERBARU

[X]
×