kontan.co.id
banner langganan top
| : WIB | INDIKATOR |
  • EMAS 1.965.000   0   0,00%
  • USD/IDR 16.830   0,00   0,00%
  • IDX 6.438   38,22   0,60%
  • KOMPAS100 926   8,20   0,89%
  • LQ45 723   5,45   0,76%
  • ISSI 205   2,17   1,07%
  • IDX30 376   1,61   0,43%
  • IDXHIDIV20 454   0,42   0,09%
  • IDX80 105   1,01   0,98%
  • IDXV30 111   0,45   0,40%
  • IDXQ30 123   0,28   0,22%

Korea Utara sebut benda aneh di udara bisa bawa virus corona, ini alasannya


Jumat, 07 Mei 2021 / 23:35 WIB
Korea Utara sebut benda aneh di udara bisa bawa virus corona, ini alasannya


Sumber: Yonhap,Yonhap | Editor: S.S. Kurniawan

"Bahkan ketika kami menemukan benda aneh yang terbang tertiup angin, kami harus menganggapnya sebagai kemungkinan jalur penularan virus berbahaya daripada fenomena alam," tulis Rodong Sinmun.

Surat kabar itu juga mendesak masyarakat Korea Selatan untuk memperketat upaya antivirus, menekankan bahwa vaksin tidak efektif dalam mencegah penyebaran varian virus corona di negara lain.

Korea Utara pada awalnya akan mendapatkan sekitar 1,7 juta vaksin virus corona pada Mei melalui program Fasilitas COVAX, tetapi pengiriman tampaknya ditunda.

Pyongyang telah mengklaim bebas virus corona tetapi telah mengambil tindakan yang relatif cepat dan keras terhadap pandemi, seperti memberlakukan kontrol perbatasan yang ketat sejak awal tahun lalu.

Selanjutnya: Bakal memanas, pembelot Utara di Korea Selatan kembali terbangkan selebaran anti-Kim



TERBARU

[X]
×