kontan.co.id
banner langganan top
| : WIB | INDIKATOR |
  • EMAS 1.541.000   21.000   1,38%
  • USD/IDR 15.880   50,00   0,31%
  • IDX 7.196   54,65   0,77%
  • KOMPAS100 1.104   9,46   0,86%
  • LQ45 877   10,80   1,25%
  • ISSI 221   0,74   0,34%
  • IDX30 449   6,10   1,38%
  • IDXHIDIV20 540   5,33   1,00%
  • IDX80 127   1,26   1,00%
  • IDXV30 135   0,57   0,43%
  • IDXQ30 149   1,56   1,06%

Laba Nissan Motor anjlok hingga 70%, kinerja kuartalan terburuk 15 tahun


Selasa, 12 November 2019 / 16:59 WIB
Laba Nissan Motor anjlok hingga 70%, kinerja kuartalan terburuk 15 tahun
ILUSTRASI. The Nissan company logo is seen on a modified Nissan Leaf, driverless car, during its first demonstration on public roads in Europe, in London, Britain February 27, 2017. REUTERS/Peter Nicholls


Reporter: Yudho Winarto | Editor: Yudho Winarto

Nissan memangkas proyeksi laba operasi setahun penuh sebesar 35% menjadi 150 miliar yen. Itu akan menandai kinerja setahun penuh terburuk dalam 11 tahun. Sekarang penjualan ritel global mencapai 5,2 juta kendaraan, dari 5,5 juta sebelumnya.

Baca Juga: Putus dari Nissan Motor, saham MPMX direkomendasikan wait and see

Dalam beberapa pekan terakhir ini, Nissan telah merombak jajaran eksekutifnya. Makoto Uchida yang berusia 53 tahun ditunjuk sebagai CEO berikutnya, menggantikan posisi Ghosn.

Mobil Nissan kini dikenal sebagai merek murah dengan nilai jual kembali yang rendah. Sebagai konsekuensi dari langkah penjualan yang menebar diskon besar-besaran selama beberapa tahun, terutama di Amerika Serikat (AS).

Hal itulah yang mendorong Nissan untuk mengimplementasikan pemulihan global dengan memangkas hampir sepersepuluh tenaga kerjanya dan memangkas produksi kendaraan global 10% hingga 2023. Upaya ini juga sebagai bagian efisiensi biaya yang kononnya telah menggelembung saat Ghosn menjadi CEO.



TERBARU
Kontan Academy
Working with GenAI : Promising Use Cases HOW TO CHOOSE THE RIGHT INVESTMENT BANKER : A Sell-Side Perspective

[X]
×