kontan.co.id
banner langganan top
| : WIB | INDIKATOR |
  • EMAS 1.965.000   0   0,00%
  • USD/IDR 16.830   0,00   0,00%
  • IDX 6.438   38,22   0,60%
  • KOMPAS100 926   8,20   0,89%
  • LQ45 723   5,45   0,76%
  • ISSI 205   2,17   1,07%
  • IDX30 376   1,61   0,43%
  • IDXHIDIV20 454   0,42   0,09%
  • IDX80 105   1,01   0,98%
  • IDXV30 111   0,45   0,40%
  • IDXQ30 123   0,28   0,22%

Macron dan Trump sepakat bekerjasama menghindari kenaikan tarif pajak digital


Selasa, 21 Januari 2020 / 09:54 WIB
Macron dan Trump sepakat bekerjasama menghindari kenaikan tarif pajak digital
ILUSTRASI. Presiden AS Donald Trump dan Presiden Prancis Emmanuel Macron menghadiri sesi kerja selama KTT G7 di Biarritz, Prancis, 26 Agustus 2019.


Sumber: Reuters | Editor: Noverius Laoli

Washington mengancam akan mengenakan pajak pada produk-produk Prancis sebagai tanggapan rencana Paris tersebut.

Pihak berwenang Prancis telah berulang kali mengatakan perjanjian internasional tentang perpajakan digital yang dicapai dalam OECD akan segera menggantikan pajak Prancis.

Baca Juga: AS bidik Prancis, 28 negara Uni Eropa akan bersatu melawan tarif Trump

Gedung Putih mengatakan pada hari Senin, baik Trump maupun Macron sepakat bahwa penting untuk menyelesaikan negosiasi yang berhasil mengenai pajak layanan digital.



TERBARU

[X]
×