Reporter: Agung Ardyatmo, AP | Editor: Uji Agung Santosa
SEATTLE. Microsoft Corp mengumumkan peluncuran browser Internet Explorer 9 (IE9) versi beta, Rabu (15/9).
Microsoft mengklaim, browser teranyar mereka mampu bekerja lebih optimal di prosesor paling canggih, sehingga membuat konsumen bisa mengunggah situs dengan lebih cepat.
IE9 anyar hadir dengan tampilan minimalis, dengan tombol-tombol, ikon, dan toolbars yang lebih banyak ketimbang IE pendahulunya.
Pengguna IE9 juga bisa men-set situs kesukaannya langsung ke taskbar. Beberapa situs bahkan bisa langsung men-set up karakter situsnya, langsung di menu.
Berita Terkait
Internasional
Penjualan Windows 7 Dongkrak Kinerja Microsoft
Internasional
Laba Microsoft Melonjak
Industri