kontan.co.id
banner langganan top
| : WIB | INDIKATOR |
  • EMAS 1.923.000   8.000   0,42%
  • USD/IDR 16.335   -60,00   -0,37%
  • IDX 7.167   24,52   0,34%
  • KOMPAS100 1.045   4,88   0,47%
  • LQ45 815   2,85   0,35%
  • ISSI 224   0,76   0,34%
  • IDX30 426   1,90   0,45%
  • IDXHIDIV20 505   1,29   0,26%
  • IDX80 118   0,58   0,49%
  • IDXV30 120   0,61   0,51%
  • IDXQ30 139   0,24   0,17%

Trump: Kami tidak senang dengan China atas penyebaran virus corona


Selasa, 28 April 2020 / 14:49 WIB
Trump: Kami tidak senang dengan China atas penyebaran virus corona
ILUSTRASI. Presiden AS Donald Trump saat pengarahan harian gugus tugas virus corona di Gedung Putih, Washington, AS, 23 April 2020.


Reporter: SS. Kurniawan | Editor: S.S. Kurniawan

"Kami belum menentukan jumlah akhir," sebut Trump. "Ini sangat substansial".

"Ini kerusakan dunia," ujar dia. "Ini bukan kerusakan Amerika Serikat, tetapi ini kerusakan dunia".

Pekan lalu, Menteri Luar Negeri Mike Pompeo mengatakan, AS "sangat percaya" Beijing gagal melaporkan wabah virus corona secara tepat waktu dan menutupi betapa berbahayanya penyakit pernapasan akibat virus mematikan itu.

Baca Juga: Trump perintahkan Angkatan Laut AS tembak kapal perang Iran jika...

Juru bicara Kementerian Luar Negeri China Hua Chunying menyatakan di Twitter pada Senin (27/4) seperti Channelnewsasia.com lansir, Pompeo harus "berhenti memainkan permainan politik. Lebih baik menghemat energi untuk menyelamatkan nyawa".

Wabah virus corona telah menewaskan lebih dari 207.000 orang di seluruh dunia, termasuk lebih dari 55.000 orang di AS, menurut penghitungan Reuters.

Sebelumnya, Penasihat Perdagangan Gedung Putih Peter Navarro menuduh China mengirim alat pengujian antibodi virus corona berkualitas rendah bahkan palsu ke AS dan "mengambil keuntungan" dari pandemi.




TERBARU
Kontan Academy
AYDA dan Penerapannya, Ketika Debitor Dinyatakan Pailit berdasarkan UU. Kepailitan No.37/2004 Digital Marketing for Business Growth 2025 : Menguasai AI dan Automation dalam Digital Marketing

[X]
×