Sumber: Kompas.com | Editor: S.S. Kurniawan
Surat edaran itu juga menekankan, suara imam harus didengar oleh semua orang di dalam masjid selama salat, namun tidak perlu didengar di rumah terdekat atau di luar.
Arab Saudi memiliki lebih dari 98.800 masjid, termasuk dua masjid penting dalam Islam, Masjidil Haram di Makkah dan Masjid Nabawi di Madinah.
Pada 2018, Putra Mahkota Arab Saudi Mohammed bin Salman meluncurkan proyek untuk merenovasi lebih dari 130 masjid bersejarah di Arab Saudi.
Beberapa masjid penting sedang direnovasi di seluruh negeri, termasuk yang dibangun oleh Nabi Muhammad dan para sahabatnya.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Arab Saudi Batasi Speaker Masjid Hanya untuk Azan dan Ikamah, Ini Alasannya"
Penulis: Danur Lambang Pristiandaru
Editor: Danur Lambang Pristiandaru