Pada Selasa (21/1/2025), Presiden Rusia Vladimir Putin dan Presiden Tiongkok Xi Jinping membahas tentang sejumlah isu.
Amerika Serikat (AS) sebelumnya telah menjatuhkan sanksi berat kepada Rusia sejak invasinya ke Ukraina pada Februari 2022