Saham Australia melonjak 0,4% dipicu reli emas dan energi. Investor menanti data inflasi krusial yang bisa memicu kenaikan suku bunga RBA.
Harga emas dunia melonjak lebih 3% dan menembus rekor tertinggi sepanjang masa pada Selasa (27/1/2026), seiring meningkatnya ketidakpastian.